Sail Moyo Tambora Ajang Promosi Pariwisata Sumbawa di Tingkat Dunia

Sumbawa, PSnews – Sail Moyo Tambora 2018 merupakan branding nasional yang diangkat dalam event Rally Sail Indonesia, yang mana pada tahun ini Indonesia kembali mengambil bagian sebagai destinasi lintasan event internasional, World Sail 2018, yang akan dilalui ratusan kapal yacth dari berbagai Negara. Pada tahun-tahun sebelumnya, Indonesia sudah mengangkat branding Sail Sabang, Sail Karimata dan Sail Bunaken.

Shares

Bupati Berjanji Lanjutkan Pembangunan Jalan di Batulanteh

Sumbawa, PSnews – Pada Safari Ramadhan di Masjid Nurul Iman Dusun Punik Desa Batudulang Kec. Batulanteh pada Rabu (6/6/2018), Bupati Sumbawa – HM Husni Djibril berjanji melanjutkan cita-cita orang tua beliau Alm H. Djibril yaitu untuk merealisasikan infrastruktur jalan menuju Batulanteh. Itu dilakukan karena potensi alam yang sangat luar biasa ada di wilayah sekitar.

Shares

Pulau Rakit dan Lipan jadi Calon Kawasan Konservasi Perairan

Sumbawa, PSnews – Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi NTB bekerjasama dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Sumbawa danWildlife Conservation Society (WCS) Nusa Tenggara Barat menggelar Konsultasi Publik Calon Kawasan Konservasi Perairan Pulau Rakit dan Pulau Lipan Kabupaten Sumbawa, bertempat di Aula Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Sumbawa, pada Rabu (9/5/2018). Dalam siaran pers yang diterima media ini, Konsultasi public ini merupakan hasil identifikasi dan penilaian potensi calon kawasan konservasi perairan melalui Survey Ekologi yang dilaksanakan pada 15 -22 Maret 2018 yang menjangkau 3 Pulau Calon Kawasan Konservasi dan yakni Rakit,Lipan, dan Kebo, serta Survey Sosial-Ekonomi pada 29 Februari-21…

Shares