Polisi Ringkus Pengedar Sabu di Alas
Sumbawa, pulausumbawanews.net – Alas merupakan salah satu dari 24 kecamatan di Kabupaten Sumbawa NTB yang menjadi langganan penangkapan pelaku narkoba jenis sabu. Personel Satuan Reserse Narkoba (Sat Resnarkoba) Polres Sumbawa kembali meringkus seorang pria berinisial N (41), warga Kecamatan Buer, yang diduga sebagai pelaku tindak pidana penyalahgunaan narkotika....